Selasa, 02 April 2013

Day 6: Last day in Makkah Clock Royal Tower, The Fairmont Hotel

22 Maret 2012
Hari ini masih sama dengan kemarin.
Tidak ada ziarah, aktivitas hanya disekitaran hotel dan masjid saja.
Dan oh iya, ada acara pindah hotel. Haha

Awalnya kita tidak tahu jikalau hotel yang kami tempati sejak tiba di Mekkah itu cuma sementara.
Kayaknya dikarenakan hotel yang seharusnya buat kita masih full.
 Wah alhamdulillah, bisa mengecap sekejap hotel The Fairmont Makkah Clock Royal Tower. Hehe

Berikut suasana di subuh hari waktu Mekkah.

 


-muka bantal semua, hehe-


-ini sebelum diminta keluar dari jalur kursi roda, hehe-

Nah pergi sholatnya itu kan tidak bareng dengan jamaah lain.
Karena kamarnya beda lantai, kecuali kalau keluarga kamarnya sebelahan.
Sepulang dari sholat barulah kumpul didepan pintu masuk tower.
Ini dia jamaah subuh-subuh sudah jadi anak nongkrong. Haha



Dan seperti hari sebelumnya, selalu semangat kalau tiba waktunya sarapan.
Maklum, menunya itu...buanyak...hahahaha.
Sarapan kemarin sebenarnya lebih seru.
Karena ada open kitchen-nya, jadi bisa liat chef-chef-nya beraksi.
Makanannya betul-betul fresh from the oven. 
Huahhhh keren pokoknya. *lebaynya keluar sudah ^^v
Pagi ini kita sarapannya bukan di tempat kemarin.
Hotel The Fairmont Makkah Clock Royal Tower ini ada 2 atau 3 restorannya.
Berikut wajah-wajah kelaparan kami. Hehe



-meja buat makanannya banyak dan panjangnya segitu itu-

-so sweet-
-heaven!!!-

 Sekarang kita kelihatan sedikit lebih fresh.
Sudah mandi soalnya, haha.
Ini sepulang dari sholat dzuhur.
Sebelum pindah hotel. Haha
Bye-bye hotel The Fairmont Makkah Clock Royal Tower.
Really hope can see you soon. Aamin ya robbal'alamin.
Kabulkanlah do'aku ya Allah. ^^

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar